Skripsi
Pengaruh Pemakain Variasi Serbuk cangkang Telur Pengganti Sebagian Kecil Semen Terhadap Kuat Tekan fcr' 25 Mpa
Perkembangan teknologi serta pembangunan di Indonesia semakin banyak
dan Tingginya keperluan yang akan diperlukan untuk pembangunan seperti
struktur bangunan maupun pembangunan lainnya sangat pesat, terutama untuk
penggunaan konstruksi beton. Tentunya dalam pembuatan beton komponen yang
paling vital adalah semen, untuk pembuatan semen tentunya ada beberapa bahanbahan kimia yang terkandung dalam pembuatan semen tersebut yang mana sangat
diharapkan untuk mencari bahan-bahan alternative pengganti dari semen tersebut.
Pada Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Bahan Konstruksi bertujuan
untuk mengetahui hasil dari kuat tekan beton rata-rata ƒcr’ 25 Mpa dari
pergantian serbuk cangkang telur yang menggantikan sebagian kecil dari semen
dengan menggunakan benda uji berbentuk silinder, setiap variasi terdiri dari 3
sampel dan untuk pengujian dilakukan pada masa perawatan beton umur 28 hari.
Penelitian ini menggunakan pengujian kuat tekan pada beton pada
pengujianya. dari pembuatan beton dengan menggunakan serbuk cangkang telur
menggantikan sebagian kecil semen terhadap beton ƒcr’ 25 Mpa menunjukan
bahwa terjadi penurunan dengan pemakaian serbuk cangkang telur 10%, 15% dan
20% mengalami penurunan yang tidak beraturan yang mana pada Untuk beton
variasi pertama dengan penambahan 10% dengan serbuk cangkang telur menurun
sebesar 29,7%, untuk variasi ke 2 dengan penambahan 15% dengan serbuk
cangkang telur meningkat sedikit sebesar 25,7%, dan beton variasi ke 3
penambahan 20% dengan serbuk cangkang telur menurun sebesar 25,7%.
Kata Kunci : Serbuk Cangkang Telur, Semen, Kuat Tekan
Tidak tersedia versi lain